Limacanka Indonesia

About Us

Limacanka Indonesia

Established in 2013, PT. Limacanka Indonesia has continued to grow and expand its business. Initially focused on advertising and media, the company has since evolved into a full-service branding and media placement firm, while also branching out into the construction sector. Limacanka specializes in delivering custom products tailored to meet the specific needs of its clients

Excellent Service is our Value

Line Of Business

Construction and Media Placement

Bidang konstruksi PT LIMACANKA INDONESIA meliputi: Konstruksi Gedung Perkantoran (KBLI 41012) ; Jasa Pekerjaan Konstruksi Prefabrikasi bangunan gedung (KBLI 41020); Konstruksi bangunan sipil jalan (KBLI 42101); Jasa Pekerjaan Konstruksi Prefabrikasi bangunan sipil (KBLI 42930); dan Konstruksi Gedung Perbelanjaan (KBLI 14014) ; Pemasangan rangka baja (KBLI 43904) ; Pemasangan Perancah/ Steiger (KBLI 43902. Adapun Media Placement yang kami kerjakan berupa Signage seperti Letter Sign, Rambu-rambu, Logo, Pylon Sign, Wall Sign dan juga segala jenis wayfinding.

Furniture and Interior Branding

Pekerjaan ini meliputi: Pengerjaan dan pemasangan kaca aluminium (KBLI 43301); Pengecatan (KBLI 43303); Dekorasi Interior (KBLI 43304); Dekorasi Eksterior (KBLI 43305); dan Pemasangan Perancah (steiger) (KBLI 43902). Limacanka telah banyak mengerjakan project interior furniture custom dan salah satu project Limacanka yang terbaru adalah rebranding interior outlet The Harvest Dramaga; The harvest Express Talavera dan Menara 165; The Harvest Refurbish Sunter; dan rebranding letter sign dan juga Pylon Sign The Harvest di hampir seluruh Indonesia.

Digital Printing and Offset Printing

Sejak tahun 2019, Limacanka telah dipercaya sebagai partner bisnis yang mensuplai kebutuhan POSM untuk distributor Shell di seluruh Indonesia. Kami menyediakan produk-produk percetakan dalam skala besar dengan harga yang kompetitif. Limacanka juga terdaftar di KBLI 46422 untuk Perdaganagn besar barang percetakan dan penerbitan dalam berbagai bentuk.